Sunday, 23 August 2015

My SQL

 Dikembangkan oleh sebuah perusahaan Swedia bernama MySQL AB yang pada saat itu bernama TcX DataKonsult AB sekitar tahun 1994-1995, namun cikal bakal kodenya sudah ada sejak 1979. Awalnya TcX membuat MSQL dengan tujuan mengembangkan aplikasi web untuk klien. TcX merupakan perusahaan pengembang software dan konsultan database. Saat ini MySQL sudah diakuisisi oleh Oracle Corp.
              MySQL adalah salah satu jenis database server yang sangat terkenal dan banyak digunakan urìtuk membangun aplikasi web yang menggunakan
database sebagai sumber dan pengelolaan datanya. Kepopuleran MySQL antara lain karena MySQL menggunakan SQL sebagai bahasa dasar untuk mengakses database-nya sehingga mudah untuk digunakan, kinerja query cepat, dan mencukupi untuk kebutuhan database perusahaan-perusahaan skala menengah-kecil. MySQLjuga bersifat open source dan free (Anda tidak perlu membayar untuk menggunakannya) pada berbagai platform (kecuali pada Windows, yang bersifat shareware.

            MySQL merupakan database yang pertama kali didukung oleh Bahasa pemrograman script untuk internet (PHP dan Perl). MySQL dan PHP dianggap sebagai pasangan software pengembangan aplikasi web yang ideal. MySQL lebih sering digunakan untuk membangun aplikasi berbasis web, umumnya pengembangan aplikasinya menggunakan bahasa pemrograman script PHP.  

Bahasa Query

Bahasa Query merupakan bahasa khusus yang digunakan untuk melakukan manipulasi dan menanyakan pertanyaan (query) yang berhubungan dengan data dalam database. Bahasa query tidak sama dengan bahasa pemrograman, dimana bahasa query tidak memiiki kernampuan untuk menyelesaikan banyak masalah seperti bahasa pemrograman pada umumnya. Model relasional merupakan model database yang didukung oleh bahasa query.
Dalam pemrograman database, salah sam bahasa yang harus kita kuasai adalah SQL. SQL merupakan bahasa komputer standar yang digunakan untuk berkomunikasi dengan sistem manajemen basis data relasional (RDBMS). SQL sering disebutkan sebagai kepanjangan dan Structurèd Query Language yang merujuk sejarah SQL yakni pertama kali dikembangkan oleh IBM dalam SEQUEL-XRM dan System-R Project (1974-1977). Dimana SEQUEL merupakan kepanjangan dañ (Structrured English QUEry Language) yang pada akhirnya dihilangkan English -nya menjadi SQL narnun masih banyak orang melafalkan SQL karena sejarah tersebut. Ada pula yang menyebut SQL Query Language (SQL). SQL sendiri sekarang merupakan bahasa komunikasi terhadap database relasional yang paling banyak digunakan. Ada orang menyebut SQL dengan istilah seque, namun ada juga yang menyebut SQL saja. Pada dasarnya SQL merupakan bahasa komputer standar yang ditetapkan oleh ANSI (American National Standard Institute) untuk mengakses dan memanipulasi sistem database.
Publikasi standard SQL pertama kali pada tahun 1989 yang dikenal dengan SQL-89 atau dikenal juga dengan SQL-1 kemudian SQL-92 atau SQL-2 di tahun 1992 dan SQL-99 atan dikenal dengan SQL-3. Standard SQL terbaru adalah SQL 2003, draft mengenai scandai ini bisa diantbil di http://www.wiscorp.corn/sql/sql 0O3 standard zip
Perkernbangan standard SQL, tentu saja diiringi dengan semakin komplksnya kemampuan SQL mulai dan penambahan tipe data, fungsi polymorph, inherited, triggei, store procedures dan lain-lain. ORCLE merupakan perusahaan pertama yang memproduksi implementasi bahasa ini pada tahun 1979 secara komersial. SQL dapat digunakan dalam sistem manajemen basis data relasional seperti, Access , DB2, Infomix, MS SQL Server, Oracle, Sysbase dan lain sebagainya. Vcrsi-versi SQL sangat banyak tetapi aturan yang dipakai tetap sama pada setiap sintaks-sintaksnya.
Setiap RDBMS memiliki perbedaan dalam menerapkan standard SQL sehungga setiap RDBMS memiliki ciri tersendiri yang berbeda dengan yang lain. Namun sebagian besar RDBMS tersebut mendukung fungsi-fungsi dasar SQL seperti SELECT, UPDATE, DELETE, INSERT dan lain-lain. Sebagai contoh sederhana adalah penggunaan JOIN pada SQL, klausa USING yang merupakan standar nya PostgreSQL dan Oracle yang mendukungnya.
Sebuah database dapat berisi satu atau lebih tabel yang setiap tabel memiliki nama tersendiri. Tabel-tabel tersebut memiliki minimal satu kolom/field atau lebih dan memiliki bans/record.
Untuk mengolah database, kita menggunakan query yang merupakan tindakan yang biasa dilakukan sebagai rutinii.asnya. Query itu sendiri merupakan perintah untuk rnengakses datahase.
Dalam rnenggunakaiì query, ada beberapa hal yang harus kita ketahui yang menjadi aturan dalarn SQL dianaranya adalah:
1.      Incaseseusjtjvc
Artinya huruf besar dan huruf kecil tidak dïbedakar.
2.      Penulisan Query
Query bisa ditulis sam bans penuh a tau dipisah perbaris (untuk query yang panjang).
3. Kata kunci dalam SQL
a. Keyword (Reserved Word)
Merupakan kata-kata yang sudah dipakai oleh sistem seperti
CREATE. Pada umumnya dalam penulisannya, keyword
dalam SQL biasanya ditulis dengan hunif kapital semua
tetapi ini bukan aturan hanya terganturig dan kesepakatari,
b. Identifier (Pengenal)
Merupakan nama-nama variabel ataupun identifier lainnya.
Pada umumnya identifier ditulis dengan menggunakan
campuran antara huruf besar dan huruf kecil misalnya
Mahasiswa, Nilai dan sebagainya. Sekali lagi ditegaskan
bahwa aturan ini bukanlah aturan yang baku dalam penulisan
identifier, hanya tergantung kesepakatan.
Adapun aturan-aturan yang harus diperhatikan dalam penulisan
identifier adalah sebagai berikut:
a. Tidak boleh ada spasi
Misalnya : kode jurusan,dianggap salah oleh sistem karena
menggunakan spasi.
b. Memakai garis bawah atau underscore untuk memisahkan
identifier yang memiiki lebih dañ satu kata

Contoh : kodejurusan